Text
Pendidikan Islam di era milenial
Era teknologi informasi digital telah menimbulkan tantangan yang jauh lebih berat dibandingkan dengan tantangan pada era sebelumnya. Timbulnya disruption (kekacaubalauan), dislocation (ketidakjelasan tempat berpijak), disorientation (ketidakjelasan arah yang dituju), serta berbagai persaingan hidup lainnya yang berlangsung demikian cepat merupakan bagian dari persoalan yang harus dijawab oleh dunia pendidikan, tak terkecuali pendidikan Islam. Buku ini hadir dalam upaya ikut serta memberikan masukan berupa gagasan dan pemikiran yang diperkirakan layak untuk dipertimbangkan dalam mendesain pendidikan Islam di era milenial. Karena isu-isu di sekitar perkembangan teknologi informasi dan komunikasi, tantangan dan peluang bagi pendidikan Islam di era milenial, peningkatan mutu guru, revitalisasi pendidikan karakter, dan guru profesional di era digital termasuk ke dalam bagian dari sebanyak 24 topik yang dibahas dalam buku ini.
Bibliografi : hlm. 423-441
20212562 | T 2X7.3 NAT p C.1 | Kampus II-Pancing (2X7) | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Tidak untuk Dipinjamkan |
20212563 | U 2X7.3 NAT p C.2 | Kampus II-Pancing (2X7) | Tersedia |
20212564 | U 2X7.3 NAT p C.3 | Kampus II-Pancing (2X7) | Tersedia |
20212565 | U 2X7.3 NAT p C.4 | Kampus II-Pancing (2X7) | Tersedia |
20212566 | U 2X7.3 NAT p C.5 | Kampus II-Pancing (2X7) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain